You must have JavaScript enabled in order to use this theme. Please enable JavaScript and then reload this page in order to continue.
Logo Desa Buahan
Logo Desa Buahan
Buahan

Kec. Tabanan, Kab. TABANAN, Provinsi Bali

Selamat Datang Di Halaman Website Resmi Desa Buahan, Kecamatan Tabanan, Kabupaten Tabanan, Provinsi Bali ll Melayani Dengan Sepenuh Hati

GOTONG ROYONG MEMBERSIHKAN SAMPAH DAN RANTING BAMBU

Administrator 07 November 2025 Dibaca 24 Kali
GOTONG ROYONG MEMBERSIHKAN SAMPAH DAN RANTING BAMBU

Jumat, 7 November 2025 Pemerintah Desa Buahan Bapak Perbekel beserta Perangkat Desa melaksanakan kegiatan gotong royong membersihkan sampah dan ranting bambu yang menutupi akses jalan menuju pura luhur taman sari dan pemandian umum lokasi Banjar buahan Selatan. 

Pemerintah Desa Buahan berkomitmen dalam menjaga lingkungan di wilayah Desa Buahan agar tepat aman, bersih, dan sehat. Diharapkan juga dengan dukungan dari seluruh masyarakat Desa Buahan ikut serta dalam menjaga lingkungan dengan cara tidak membuang sampah sembarang dan merawat lingkungan disekitar.

#gotongroyong
#desabuahan

Bagikan Artikel Ini
Beri Komentar
Komentar baru terbit setelah disetujui oleh admin
CAPTCHA Image

APBDes 2025 Pelaksanaan

APBDes 2025 Pendapatan

APBDes 2025 Pembelanjaan